Langkah- langkah praktikum Edit Photoshop Memanfaatkan menu
Adjustment dan Menu bar filter:
1. Buka Adobe Photoshop
2. Klik New Layer , Ubah background
menjadi Transparan, Klik OK
3. Double Klik layer 1 background (untuk
menghilangkan symbol gembok pada layer background)
4. Open Gambar yang akan di edit, KLIK OK
5. KLIK creat new fill adjustment layer,
pilih solid color, pilih warna putih, dan background hitam
6. Buat Duplicate layer pada, layer 0 (background)
/ ctrl + j
7. Drag layer duplicate ke layer paling
atas,
8. Buat objek dengan rectangle tool,
9. drag kembali layer
duplicate ke bagian atas, lalu klik garis antara shape layer dengan layer
duplicate, sambil menekan alt
10. ulangi langkah 1 dan buat objek
sesuai langkah tersebut hingga seperti ini :